MAKASSAR — Pemprov Sulsel tidak ingin lengah menghadapi gelombang ketiga Covid 19. Fasilitas Isolasi Terintegrasi (FIT) tetap dioperasikan. Meski kasus Covid-19 di Sulsel tengah melandai, Pemprov Sulsel terus melakukan persiapan gelombang ketiga Covid 19 yang diprediksi Desember mendatang. Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, protokol kesehatan harus tetap dijalankan. Tidak boleh kendor. Penanganan hilir seperti di rumah sakit tetap standby. “Antisipasi tetap jalankan 5 M kemudian kita perkuat basis …
Varian Delta 962 Kasus, Sebaran Meluas ke 29 Provinsi
CNN Indonesia — Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Kesehatan mencatat sejauh ini sudah ada 962 kasus mutasi virus SARS-CoV-2 varian Delta B1617.2 yang sebarannya telah meluas hingga ke 29 provinsi di Indonesia. Berdasarkan laporan per data 16 Agustus 2021 yang diunggah Kemenkes melalui laman https://www.litbang.kemkes.go.id/ pada Kamis (19/8), hanya lima provinsi yang masih terbebas dari varian ini, yakni Lampung, Kalimantan Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara, dan Maluku Utara. Namun demikian, ada perbedaan sejumlah …
Lima Hari PPKM Level 4, Pertaruhan Pemerintah Akhiri Pandemi
CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengumumkan memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat guna menekan lonjakan kasus virus corona (Covid-19). Dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 22 Tahun 2021. Pemerintah mengubah istilah PPKM Darurat menjadi PPKM Level 4. CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengumumkan memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat guna menekan lonjakan kasus virus corona (Covid-19). Dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 22 Tahun 2021. Pemerintah …
Kasus Positif dan Kematian Baru Covid RI Tertinggi di Dunia
CNN Indonesia — Indonesia mencatat kasus harian positif dan kematian baru akibat virus corona tertinggi di dunia pada Senin (12/7). Berdasarkan data Worldometer, penambahan kasus positif Covid-19 di Indonesia menempati urutan tertinggi dengan 40.427 orang, disusul Inggris sebanyak 34.471, dan India 27.404. Sementara kasus kematian harian Covid-19 Indonesia bertambah 891, kemudian disusul Brasil di urutan kedua dengan 765 jiwa, dan Rusia 710 korban meninggal. Sedangkan untuk kasus sembuh, Indonesia menempati urutan ketiga …
Sistem Zonasi Covid Diubah, Rasio Testing Kini Jadi Rujukan
CNN Indonesia — Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyatakan pemerintah akan mengubah sistem zonasi Covid-19 menyusul temuan sejumlah pemerintah daerah mengakali data penularan kasus di wilayahnya. Budi mengungkap sejumlah Pemda tidak menggelar tes secara agresif agar tak menemukan kasus Covid-19. Dia menyebut sejumlah Pemda itu takut dicap gagal karena menemukan banyak kasus Covid-19. “Seakan-akan semua daerah berebutan agar nilainya kelihatan baik dengan cara tidak membuka semua testing yang ada di sana atau tidak melakukan testing …
Covid-19 di Sulsel di Atas 100 Kasus per Hari, Pemprov Bakal Perketat Bandara
Provinsi Sulawesi Selatan kembali mengalami kenaikan kasus covid-19. Beberapa hari terakhir angka covid-19 mencapai 100-an, padahal belum lama ini Sulsel diberi kategori sebagai daerah dengan zona hijau oleh Kementerian Kesehatan RI. Pada 22 Juni lalu, orang yang terinfeksi virus Corona sebanyak 130 orang. Pada 23 Juni, penambahannya sebanyak 130 kasus. Lalu pada 24 Juni ada 100 kasus, kemudian 151 kasus pada 25 Juni. Terakhir, 121 kasus positif pada Sabtu (26/6/2021). …
Serbuan Covid-19 Varian Kappa di Jakarta
CNN Indonesia — Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut sebanyak 128 mutasi virus SARS-CoV-2 yang tergolong ‘Variant of Concern (VoC)’ teridentifikasi di Jakarta. Dari jumlah itu, 87 persen atau 111 kasus di antaranya merupakan varian delta B1617.2 yang pertama kali ditemukan di India. Temuan VoC di Ibu kota tersebut banyak menginfeksi anak-anak dengan rentan usia 6-18 tahun. Rinciannya, 29 kasus pada usia 0-5 tahun. Disusul 26 kasus pada warga berusia antara 6-18 …
MUI Bolehkan Salat Jumat Diganti Salat Zuhur di Zona Merah
CNN Indonesia — Ketua Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Hasanuddin AF membolehkan salat Jumat diganti dengan salat zuhur bagi umat Islam demi mencegah penyebaran virus Corona (Covid-19) di wilayah yang tak terkendali alias zona merah. Hal itu menurutnya sudah sesuai dengan Fatwa MUI Nomor 14 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Ibadah dalam Situasi Terjadi Wabah COVID-19. “Bahkan di fatwa itu bukan hanya boleh, tapi wajib tak dilaksanakan salat Jumat itu di zona yang tak …
Pekan Ini, Pemkot Makassar Datangkan 100 Unit Alat Deteksi Covid-19 GeNose
MAKASSAR – Setelah sempat terkendala pada Maret 2021 lalu, Wali Kota Makassar, Danny Pomanto, akhirnya mendatangkan 100 unit alat deteksi Covid-19, GeNose, pada pekan ini. Sebelumnya, Pemerintah Kota Makassar telah mendatangkan 10 unit GeNose sebagai alat ujicoba pada 7 April lalu. Sehingga Makassar akan memiliki sebanyak 110 unit GeNose. Jumlah tersebut dilaporkan lebih sedikit dari rencana awal sebanyak 163. Alasannya stok yang tersedia belum mencukupi sehingga 53 lainnya rencana akan menyusul. “GeNose baru …
Tren Covid-19 Naik, Menko Airlangga Minta RS Tambah Kapasitas
CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto minta lakukan peningkatan kapasitas tempat tidur untuk pasien Covid-19 di rumah sakit sebesar 30-40 persen. Utamanya di kabupaten/kota yang termasuk zona merah dan BOR tinggi di atas 60 atas serta juga perlu dilakukan peningkatan kapasitas tempat tidur untuk COVID-19 di rumah sakit rujukan di kota terdekat atau Ibukota Provinsi. “Penambahan kapasitas ini akan dilakukan oleh Kementerian Kesehatan bersama dengan pemerintah daerah dan akan dievaluasi lagi selama …