Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Jeneberang Gowa mendapatkan bantuan
berupa satu unit kendaraan operasional mobil tangki dari PT Bank Sulselbar Cabang Gowa, di Baruga Karaeng Pattingalloang, kantor Bupati Gowa, Kamis (17/1/2019)
BI: Inflasi Januari 2019 0,5 Persen
Berdasarkan hasil survei pemantauan harga minggu ketiga, Bank Indonesia memperkirakan inflasi bulan Januari 2019 di kisaran 0,5 persen secara bulanan (mtm). Adapun inflasi di Januari secara tahunan (yoy) diperkirakan sebesar 3 persen.
Jangan Khawatir, Aturan Urun Biaya JKN-KIS Belum Berlaku Sekarang
Deputi Direksi Bidang Jaminan Pembiayaan Kesehatan Rujukan BPJS Kesehatan Budi Mohamad Arief mengatakan, saat ini aturan soal urun biaya untuk peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat ( JKN-KIS) belum diberlakukan.
Tahun Politik, Gubernur BI “PeDe” Investasi Asing Tetap Masuk ke Indonesia
Bank Indonesia (BI) optimistis iklim investasi Indonesia di tahun politik masih tetap baik
Jaga Optmisme dan Kewaspadaan Hadapi Ekonomi Global di 2019
Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, menyatakan pemerintah optimis terhadap perekonomian Indonesia di tahun 2019. Namun, ia mengingatkan untuk tetap menjaga kewaspadaan ditengah gejolak situasi global yang dinamis.
Lampaui Target, Penerimaan Industri Hulu Migas Capai Rp 215 Triliun
Penerimaan negara dari industri hulu minyak dan gas bumi mencapai 17,5 miliar dollar AS atau sekitar Rp 215 triliun pada 2018 lalu. Angka ini melampaui target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2018 yakni sebesar 11,9 miliar dollar AS atau sekitar Rp 160,6 triliun.
Gedung Inspektorat Lutim Habiskan Anggaran Rp2,5 Miliar
Pembangunan Kantor Inspektorat Kabupaten Luwu Timur menelan biaya Rp2,5 miliar. Kantor ini telah resmi difungsikan, Senin (07/01/2019). Operasional kantor itu diresmikan langsung oleh Bupati Luwu Timur, HM. Thorig Husler, dan dihadiri Sekda, H. Bahri Suli, para Kepala OPD serta Camat.
Taspen Minta Bank Tak Terapkan KUR Bunga Tinggi untuk Pensiunan PNS
Direktur Utama Taspen Iqbal Lantoro meminta bank mitra tak memberi bunga yang tinggi untuk nasabah, terutama untuk pensiunan pegawai negeri sipil.
Pemprov Sebar 600 Undangan Lantik Bupati Mamasa
Agenda pelantikan untuk bupati dan wakil bupati Mamasa terpilih, Ramlan Badawi-Martinus Tiranda (Ramlan-Martinus) yang diagendakan Rabu, 19 September mendatang fiks.
Kadis Kominfo Puji Program Silandak Beraksi
Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (Diskominfo Sandi) Kabupaten Mamuju, Artis Efendi memuji program Sistem Informasi Pelayanan Data Kabupaten Berbasis Aplikasi Terintegrasi (Silandak Beraksi)